Ketahui Perbedaan PCR, Rapid Tes Antigen dan Rapid Tes Antibodi
Puskesmas Kaligondang_Selain perkembangan vaksin virus Corona, perkembangan alat atau sistem untuk mendeteksi virus tersebut juga menjadi hal yang cukup banyak mendapat perhatian dari masyarakat. Hal itu karena adanya rasa ingin tahu yang tinggi dari masyarakat mengenai alat mana yang dapat membantu mereka mendeteksi virus corona secara akurat. Selain PCR, alat yang sudah banyak digunakan untuk mendeteksi…